Masyarakat Desa Sukakarya Harapkan Sosok Pemimpin Yang Peduli Tehadap Warga Dan Merakyat

KAB.BOGOR-GemilangNews.Com

Harapan Masyarakat Desa Sukakarya Kecamatan Megamendung Menginginkan Sosok Pemimpin Yang Peduli Terhadap Masyarakat Dan Merakyat Seperti Kepala desa yang Sekarang Siti Asliah, Pasalnya Sepak Terjang Kepala Desa aktif bukan hanya tanggap dalam hal pembangunan, namun juga dari banyak nya persoalan yang berkaitan dengan kepentingan pribadi Warga pun tidak lepas dari perhatiannya.

Akte kelahiran yang menjadi salah satu bukti legal warga negara menjadi bagian dari prioritas Program Pemerintah Desa Sukakarya, Dalam tempuh dua pekan sudah mampu merealisasikan 470 lembar akte kelahiran. Minggu, (08/12/2019).

Leli Satu Warga RT 01/002 Kampung Coblong Menyampaikan,” Kami sangat senang dengan Program ini, selain bisa menghemat waktu dan biaya adapun kami warga desa Sukakarya di persilahkan untuk mengajukan pembuatan akte sesuai dengan kebutuhan keluarga, artinya tidak di batasi cukup mengajukan satu keluarga satu saja, tapi jika memang satu keluarga ada dua atau sampai sepuluh pun kita di persilahkan untuk mengajukan yang terpenting berkas atau syarat-syarat nya terpenuhi.

” Masih kata Leli, Ibu Siti Asliah sosok pemimpin yang peduli terhadap masyarakat dan juga merakyat, Buktinya kita dibuatkan akte kelahiran tanpa di pungut biaya sepeserpun, bahkan kami semua di undang ke rumahnya untuk mengambil atau menerima akte kelahiran, makanya disini kami sangat berharap ketika nanti ada pemilihan, Mudah-mudahan saja Beliau bisa terpilih kembali menjadi pemimpin desa Sukakarya,” ungkapnya.

Hal senadapun diungkapkan oleh bapak Agi warga pasir kalong dan beberapa warga kampung lainnya,” bahkan mereka sangat bangga memiliki kades seperti Ibu Siti Asliah dengan karakter sosialnya yang tidak tebang pilih.

pada acara penyerahan akte kelahiran tersebut turut hadir pula Bpk IPDA sutariono (Kanit Sabhara) Mewakili Kapolsek Megamendung, saat kami minta tanggapannya menerangkan, “kami dari pihak Polsek Megamendung sangat mengapresiasi kegiatan ini, satu momen yang sangat luar biasa, masyarakat berkumpul dikediaman kades aktif untuk menerima akte kelahiran secara geratis tanpa ada pungutan biaya sepeserpun, selain apresiasi kami hadir disini sekaligus untuk meluruskan terkait adanya isyu-isyu tentang akte kelahiran yang dikatakan tidak Syah atau tidak asli, makanya kami berikan waktu untuk menjelaskan kepada warga, bahwa program jembol akte ini sudah dicanagkan oleh pemkab Bogor, jadi akte kelahiran yang sudah diserahkan oleh kades dan diterima oleh bapak ibu secara hukum itu Syah alias akte kelahiran asli yang dikeluarkan oleh pemerintah, namun himbauan kami bukan hanya kepada pemdes atau masyarakat desa Sukakarya saja, akan tetapi untuk warga dan pemdes sekecamatan Megamendung khususnya, untuk senantiasa guyub, saling bahu membahu saling dukung dan apabila ada isyu atau informasi yang belum jelas kebenarannya hendaklah di klarifikasi terlebih dahulu kepada pihak pihak yang berkompeten, jangan serta Merta malah ikut menyebar hoax, apalagi kita semua sudah tahu terkait UU ITE, kendati demikian mudah mudahan saja apa yang sudah kami sampaikan kepada warga, dapat dicerna sebagai satu pencerahan untuk selalu positif dalam menyikapi persoalan apapun”, pungkasnya

Ungakapan dari warga serta penjelasan bapak IPDA Sutariono menguatkan tentang kebenaran apa yang disampaikan oleh salah satu staf pemdes Sukakarya (Alek) kepada media.

Reporter : SF/AL

CopyAMP code

Reader Interactions

Trackbacks

  1. … [Trackback]

    […] Find More on that Topic: gemilangnews.com/2019/12/08/masyarakat-desa-sukakarya-harapkan-sosok-pemimpin-yang-peduli-tehadap-warga-dan-merakyat/ […]

  2. … [Trackback]

    […] There you can find 85473 additional Info to that Topic: gemilangnews.com/2019/12/08/masyarakat-desa-sukakarya-harapkan-sosok-pemimpin-yang-peduli-tehadap-warga-dan-merakyat/ […]

  3. … [Trackback]

    […] Find More Information here on that Topic: gemilangnews.com/2019/12/08/masyarakat-desa-sukakarya-harapkan-sosok-pemimpin-yang-peduli-tehadap-warga-dan-merakyat/ […]

  4. … [Trackback]

    […] Read More to that Topic: gemilangnews.com/2019/12/08/masyarakat-desa-sukakarya-harapkan-sosok-pemimpin-yang-peduli-tehadap-warga-dan-merakyat/ […]

  5. … [Trackback]

    […] Read More on on that Topic: gemilangnews.com/2019/12/08/masyarakat-desa-sukakarya-harapkan-sosok-pemimpin-yang-peduli-tehadap-warga-dan-merakyat/ […]

JELAJAHI

error: Content is protected !!