Bhabinkamtibmas Polsek Sukanagara Hadiri Perpisahan Sekolah Dasar Dan Berikan Himbauan Kamtibmas

Sukanagara – Bhabinkamtibmas Polsek Sukanagara Polres Cianjur Polda Jabar Bripka Dani Ikhsan Fauzi menghadiri acara pelepasan peserta didik siswa kelas VI SDN Sukarajin Desa Sukanagara Kecamatan Sukanagara Kabupaten Cianjur, Minggu (18/06/2023).

Berlangsung dihalaman SDN Sukarajin, selain itu agar tidak memperbolehkan anak-anaknya yang belum cukup umur untuk tidak mengendarai sepeda motor guna menghindari dari terjadinya kecelakaan dan rawan pencurian kendaraan bermotor.

Kapolres Cianjur AKBP Aszhari Kurniawan melalui Kapolsek Sukanagara AKP Tio mengatakan, dengan kehadiran anggota Bhabinkamtibmas di acara kegiatan masyarakat dapat menjalin silaturahmi dan membangun kemitraan demi terciptanya situasi Kamtibmas yang kondusif selama kegiatan dari awal sampai akhirnya sehingga masyarakat dapat merasakan dengan kehadiran Polri, tuturnya.

Bhabinkamtibmas mengucapkan selamat kepada para siswa-siswi yang lulus kepada orang tua dan wali murid agar selalu memperhatikan anak-anaknya dalam pergaulan sehari-hari selalu di awasi dan dipantau, selain itu agar tidak memperbolehkan anak-anaknya yang belum cukup umur untuk mengendarai sepeda motor guna menghindari dari terjadinya laka lantas karena fisik dan mental anak-anak masih lemah .

CopyAMP code

Reader Interactions

Tinggalkan Balasan

JELAJAHI

error: Content is protected !!