Kapolsek Sajira Polres Lebak, cek Randis R2 Pastikan Layak Pakai Dan Terawat

LEBAK-GemilangNews.Com,- Salah satu hal terpenting Pengecekan dan perawatan kendaraan dinas adalah dengan melakukan servis secara rutin atau servis berkala.
Pengecekan kendaraan ini wajib dilakukan agar kondisi kendaraan dapat terpantau dengan baik. Senada dengan hal itu. Kapolsek Sajira Iptu Hendro Bahar, SH. turun langsung melaksanakan pengecekan kendaraan dinas Khususnya R2 yang menjadi inventaris polsek Sajira guna pelayanan pada masyarakat dengan penanggung jawab Kapolsek Sajira Iptu Hendro Bahar. SH, Senin (23/05/2022).

Kapolres Lebak AKBP Wiwin Setiawan, , S.Ik., MH melalui Kapolsek Sajira Iptu Hendro Bahar. SH, menyampaikan ” Pengecekan dan mapping Randis R2 sesudah dilakukan harwat, Maksud dan tujuan dari Kegiatan ini Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/operasional adalah Terwujudnya pemeliharaan rutin/berkala Kendaraan Dinas/Operasional,” tegasnya.

“Pemeriksaan kali ini meliputi kebersihan dan kelengkapan serta kondisi mesin kendaraan guna memastikan tidak ada kendaraan dinas yang mengalami kendala saat digunakan dalam pelaksanaan kegiatan sehari hari misalnya patroli, mendatangi TKP ataupun kegiatan Kepolisian lainnya,” jelas Kapolsek.
Dalam kegiatan tersebut dengan melibatkan personil IPTU HENDRO BAHAR, SH (Kapolsek ), BRIPKA FAISAL L (Ps. Kasium), AIPTU JOHAN ( KSPK) dan Seluruh anggota Polsek sajira.

CopyAMP code

Reader Interactions

Tinggalkan Balasan

JELAJAHI

error: Content is protected !!