Harun Arifin Terpilih LMK RW 03 Harapan Mulia Dua Priode, Masa Bhakti 2021-2024 

DKI Jakarta – Lembaga Musyawarah Kelurahan (LMK) RW 03 Kel. Harapan Mulia, Kecamatan Kemayoran Jakarta Pusat yang masa Bhakti nya sudah selesai di tahun 2021.

Panitia pemilihan bakal calon (PPBC) LMK RW 03 Kel. Harapan Mulia, menggelar Pemilihan Lembaga Musyawarah Kelurahan (LMK) Periode 2021 sampai dengan 2024 mendatang. Jum’at pukul 19.30 WIB (26/11/2021). 

Ketua Panitia PPBC LMK Zailani RW 03 terlebih dahulu membacakan Tata tertib syarat-syarat menjadi anggota LMK yang mengacu ke Pergub no 5 Tahun 2010 dan Surat Edaran (SE) Sekretaris Daerah Provinsi DKI Jakarta No. 44 Tahun 2021. Acara pemilihan LMK menggunakan protokol kesehatan upaya pencegahan Covid-19.

Dan selama pembukaan pendaftaran Bakal Calon LMK hanya tiga (3) calon yang mendaftarkan dirinya sebagai Bakal Calon Anggota LMK RW 03 Kelurahan Harapan Mulia.

Dalam pemilihan LMK periode ini ada 3 (tiga) calon di antaranya, Bapak Harun Arifin (pertahanan), Ibu Dona Uli Gultom dan Kamalludin Syarif. 

Dalam pemilihan Lembaga Musyawarah Kelurahan LMK RW 03 di hadiri oleh Lurah Harapan Mulia Moh Fauzi, Sekretaris kelurahan Sendy Yusup Moulana Ketua RW 03 Bu Ety Herustiaty, Para Ketua RT 01 s/d RT 015, Babinsa Serda Bambang, Pol PP Tarigan, Fkdm Kaseuri Tokoh masyarakat dan warga masyarakat, RW 03 Kel, Harapan Mulia Kec. Kemayoran.

Ketua Panitia pemilihan Calon LMK Zailani yang didampingi anggota PBBC memutuskan secara mutlak dan Sah dari tiga calon peserta dapat mengikuti balon calon LMK setelah hasil verifikasi telah memenuhi persyaratan administrasi,

Jumlah pemilih sebanyak 105 suara dari perwakilan Rt 001 s/d Rt 015.Ketua Panitia pemilihan Bakal Calon LMK Zailani yang didampingi anggota Pbbc memutuskan secara Mutlak dan Sah dari tiga calon peserta dapat mengikuti balon calon Lmk setelah hasil ferivikasi telah memenuhi persyaratan administrasi.

Diketahui jumlah pemilih sebanyak 105 dan (4 absen tidak hadir) suara dari perwakilan Rt 001 s/d Rt 015. Hasil perolehan suara.

Harun Arifin     : 60 suara.

Dona               : 27 suara.

Kamalludin      : 14 suara.

Dari hasil pemilihan suara LMK periode 2021-2024 ini kembali di duduki oleh Bapak Harun Arifin selaku pertahanan untuk ke-2 periode.  

Lurah Harapan Mulia Moh Fauzi dalam sambutannya mengucapkan selamat kepada Harun Arifin terpilih menjadi Anggota Lembaga Musyawarah Kelurahan (LMK) RW 03. 

“Selaku yang terpilih menjadi LMK apalagi pertahanan dapat bersinergi lagi dengan pemerintah kelurahan dan dapat mendukung program pemerintah sehingga aspirasi warga masyarakat dapat diatasi bersama pemerintah kelurahan dan lembaga musyawarah kelurahan (LMK).“ pungkas Lurah.  

Bapak Harun Arifin terpilih untuk kedua periode dengan jumlah 60 suara sebagai anggota LMK RW. 03 mengucapkan terima kasih atas kepercayaan warga Rw. 03 untuk memilihnya kembali sebagai LMK, dan akan berupaya untuk menjalin sinergi bersama warga RW. 03 Kel. Harapan Mulia.  

Ketua Rw. 03 Bu Ety Herustiaty, mengucapkan selamat atas terpilih anggota LMK RW. 03 dirinya berpesan selaku calon LMK yang belum terpilih  mengharapkan jangan berkecil hati dan harus bersemangat, sehingga dapat berjalan bersama-bersama LMK yang terpilih. 

Penulis : (Welly) 

Admin   : (Redaksi GN) 

CopyAMP code

Reader Interactions

Trackbacks

  1. … [Trackback]

    […] Read More here to that Topic: gemilangnews.com/2021/11/27/harun-arifin-terpilih-lmk-rw-03-harapan-mulia-dua-priode-masa-bhakti-2021-2024/ […]

  2. … [Trackback]

    […] Find More Info here to that Topic: gemilangnews.com/2021/11/27/harun-arifin-terpilih-lmk-rw-03-harapan-mulia-dua-priode-masa-bhakti-2021-2024/ […]

  3. … [Trackback]

    […] Find More Information here to that Topic: gemilangnews.com/2021/11/27/harun-arifin-terpilih-lmk-rw-03-harapan-mulia-dua-priode-masa-bhakti-2021-2024/ […]

  4. … [Trackback]

    […] Here you will find 93613 additional Info on that Topic: gemilangnews.com/2021/11/27/harun-arifin-terpilih-lmk-rw-03-harapan-mulia-dua-priode-masa-bhakti-2021-2024/ […]

  5. What are the long term side effects of steroid inhalers | retail cost of ventolin hfa

    What does an allergic cough sound like generic albuterol inhaler

  6. When taking dapoxetine, it is important to ensure that you are not taking any medications that may interact with it, such as certain antidepressants or medications used to treat high blood pressure.?

    CBT aims to change negative thought patterns and behaviors that may be contributing to PE, while IPT focuses on improving communication and intimacy in relationships.

JELAJAHI

error: Content is protected !!