DANDIM 0607 KOTA SUKABUMI BESERTA BP4K KABUPATEN SUKABUMI LAKUKAN PANEN RAYA

SUKABUMI – GemilangNews.Com

Kodim 0607/Kota Sukabumi bekerjasama dengan kemitraan agribisnis  BP4K serta PT Indo Acidatama melaksanakan kegiatan panen raya Demfarm padi sawah, bertempat di Kp. Cimuncang rt. 01 rw. 06 Desa Kebonpedes Kecamatan Kebonpedes Sukabumi,Jawa barat,Kamis (4/8).

panen raya kali ini mengangkat tema ” program pemanfaatan pupuk hayati pomi dan beka pembenahan tanah organik dalam rangka perbaikan kualitas tanah dan peningkatan produksi dan produktivitas tanaman padi di Kabupaten Sukabumi dari hasil kelompok tani p3A Saluyu.

Berdasarkan informasi yang dihimpun gemilangnews.com dalam panen raya kali ini diharapkan antara Kodim 0607/Kota Sukabumi bekerjasama dengan kemitraan agribisnis  BP4K serta PT Indo Acidatama dalam rangka meningkatkan hasil panen, produktifitas padi serta kesejahteraan bagi masyarakat kabupaten Sukabumi,yang dilanjutkan dengan temu wicara serta launching keagenan kios pupuk organik bersama kelompok tani.

Turut hadir dalam kegiatan panen raya tersebut diantaranya Bupati Kabupaten Sukabumi,Drs. H. Marwan Hamami,MM, Dandim 0607/ Kota Sukabumi Letkol Arm Syaiful,Kepala Dinas tanaman pangan Kab. Sukabumi, Ir. H. Sudrajat, M.M, Ketua  BP4K Kab. Sukabumi,Ir. Didah, M.Si, Direktur PT. Indo Acidatama, Ir. Hartanto, Para Danramil Jajaran Kodim 0607/Kota Sukabumi, Camat Kebon Pedes Bpk Amir Hamzah, S.Sos, Kapolsek Kebon Pedes Ipda Badru Salam, serta Poktani P3A Saluyu.

Dandim 0607/ Kota Sukabumi Letkol Arm Syaiful kepada GemilangNews.Com mengatakan bahwa kerjasama ini dilakukan dalam rangka mendukung program pemerintah yaitu ketahanan pangan, karena pemerintah mengharapkan agar swasembada pertanian harus di dukung dan diawasi dengan baik jangan sampai menyengsarakan rakyat,ujarnya.

Masih Kata Dandim 0607,Kota Sukabumi,Letkol.Arm,Syaiful,semoga setelah dilakukannya kerjasama ini bisa  dapat meningkatkan hasil panen yang sangat signifikan, dan diharapkan pula agar usai dilakukan panen, lahan pertanian bisa langsung di tanami lagi dan jangan sampai di biarkan terlalu lama untuk itulah hari ini pemerintah banyak sekali memberikan  bantuan untuk meningkatkan hasil baik kuantitas dan kualitas dari sektor pertanian,pungkasnya.

Reporter : Rizal

CopyAMP code

Reader Interactions

Trackbacks

  1. … [Trackback]

    […] Find More on to that Topic: gemilangnews.com/2016/08/04/dandim-0607-kota-sukabumi-beserta-bp4k-kabupaten-sukabumi-lakukan-panen-raya/ […]

  2. … [Trackback]

    […] Find More to that Topic: gemilangnews.com/2016/08/04/dandim-0607-kota-sukabumi-beserta-bp4k-kabupaten-sukabumi-lakukan-panen-raya/ […]

  3. … [Trackback]

    […] Find More Information here on that Topic: gemilangnews.com/2016/08/04/dandim-0607-kota-sukabumi-beserta-bp4k-kabupaten-sukabumi-lakukan-panen-raya/ […]

  4. … [Trackback]

    […] Read More to that Topic: gemilangnews.com/2016/08/04/dandim-0607-kota-sukabumi-beserta-bp4k-kabupaten-sukabumi-lakukan-panen-raya/ […]

  5. … [Trackback]

    […] Find More Info here to that Topic: gemilangnews.com/2016/08/04/dandim-0607-kota-sukabumi-beserta-bp4k-kabupaten-sukabumi-lakukan-panen-raya/ […]

  6. … [Trackback]

    […] Read More here on that Topic: gemilangnews.com/2016/08/04/dandim-0607-kota-sukabumi-beserta-bp4k-kabupaten-sukabumi-lakukan-panen-raya/ […]

JELAJAHI

error: Content is protected !!