Tiga Pilar Kec. Johar Baru bersama Puskesmas Laksanakan Program Rapid Test Covid-19 untuk Warga

Jakarta, GemilangNews.Com- Tiga Pilar Kecamatan Johar Baru Jakarta Pusat bekerjasama dengan Puskesmas Kecamatan Johar Baru pada hari Rabu, tanggal 10 Juni 2020 Pukul 09.00 WIB melaksanakan program “Rapid Test Covid-19” untuk warga lingkungan RW 002 Kelurahan Kampung Rawa Jakarta Pusat.

Kegiatan tersebut di Ruang Gedung Interaktif RW 003 Kelurahan Kampung Rawa Jalan Rawa Selatan VII RT:001/003 Kelurahan Kampung Rawa. dengan masuk dalam wilayah  Zona Merah dengan Motto “Gerus Corona (Gempur Virus Corona)

  • Kegiatan ini di hadiri oleh :
  • Ibu Helmi Safitri Camat Johar Baru Berikut Staf.
  • Kompol Supriadi.SH.MH Kapolsek Johar Baru.
  • Mayor Inf Dasim Dan Ramil 08 Johar Baru.
  • Akp Acep Admadja Waka Polsek Johar Baru.
  • Iptu Karsono Kanit Patroli.
  • Bapak Ferry Lurah Kp. Rawa berikut Staf.
  • Aiptu Sujami Piket Intel.
  • Bripka Teguh Bhabinkamtibmas Kp. Rawa.
  • Polda Endang Babinsa Kp. Rawa.
  • Dr. Haifa Kepala Puskesmas Johar Baru Berikut Team Medis.
  • Bapak Dolly Kasatgas, Pol PP Kp. Rawa Berikut Anggota.
  • H.Arifin Ketua Rw.002 Kp. Rawa Berikut Pengurus.
  • Anggota LMK Rw.003 dan 002 Kp. Rawa, dan
  • Anggota FKDM Kel.Kp.Rawa dan Kecamatan.

Kapolsek Johar Baru Kompol Supriadi SH, MH dalam sebuah rilisnya menuturkan kegiatan Rapid Test ini dalam rangka percepatan penanganan Covid-19.

“Tiga Pilar Melaksanakan Program Rapid Test dalam Rangka Percepatan Penanganan Covid-19, yang kerjasama dengan Team Medis dari Kecamatan Johar Baru di pimpin oleh Dr. Hayfa. Giat Rapid Test ini di peruntukan kepada warga lingkungan Rw 002 dan Rw.003 Kp. Rawa yang Kurang Lebih 200 Orang.” Tuturnya melalui rilis tertulis.

Beliau juga menambahkan informasi terkait kelanjutan proses Rapid Test Covid-19 untuk pencegahan Covid-19 dan mendeteksi terhadap warganya.

“Warga setelah Test hasilnya Reaktif langsung di SWAB dan di Isolasi di Gor Johar Baru. Tujuan Rapid Test untuk mendeteksi maupun Pencegahan Covid-19 di wilayah Kelurahan Kampung Rawa dengan Motto GERUS CORONA (GEMPUR VIRUS CORONA).” Pungkasnya.

Dari kegiatan ini, kondisi wilayah diketahui tetap dalam keadaan aman dan kondusif.

Admin : (Redaksi GemilangNews.Com/Ka Perwil DKI Jakarta M. Muslim Raymond).

CopyAMP code

Reader Interactions

Trackbacks

  1. … [Trackback]

    […] Find More here on that Topic: gemilangnews.com/2020/06/10/tiga-pilar-kec-johar-baru-bersama-puskesmas-laksanakan-program-rapid-test-covid-19-untuk-warga/ […]

  2. … [Trackback]

    […] There you will find 16541 additional Info on that Topic: gemilangnews.com/2020/06/10/tiga-pilar-kec-johar-baru-bersama-puskesmas-laksanakan-program-rapid-test-covid-19-untuk-warga/ […]

  3. … [Trackback]

    […] Here you can find 17135 more Information on that Topic: gemilangnews.com/2020/06/10/tiga-pilar-kec-johar-baru-bersama-puskesmas-laksanakan-program-rapid-test-covid-19-untuk-warga/ […]

JELAJAHI

error: Content is protected !!