Pungutan Meraja Rela Di Dunia Pendidikan 

BOGOR-GemilangNews.Com

Lagi – lagi Sekolah Dasar ( SD ) di kota Bogor meminta sumbangan dari orang tua murid dengan dalil ide dari Komite sekolah untuk mempercantik sekolah dengan pot tanaman.

SDN Layungsari 2 meminta sumbangan dari orang tua murid sebesar Rp 20.000 rupiah untuk 4 pot, hal ini sungguh ironis ternyata masih ada saja di temukan Sekolah – sekolah yang memungut sumbangan dari orang tua murid dengan alih – alih ide Komite sekolah, padahal sudah jelas bahwa sekolah sudah di larang untuk meminta segala bentuk sumbangan apapun kepada orang tua murid.

Tini selaku kepala sekolah SDN layungsari 2 mengatakan bahwa dirinya akan segera memberhentikan sumbangan tersebut dan mengakui bahwa ini adalah kelalaiannya karna belum memahami Peraturan Mentri Pendidikan ( Permen ) 75 tahun 2016 bahkan dirinya tidak tau bahwa sumbangan tersebut sudah masuk kedalam 58 item Sapu Bersih Pungutan Liar ( Saber Pungli ) yang sebenarnya sudah di sosialisasikan sejak lama.

Masih menurut Tini saat di temui oleh beberapa di sekolahnya Sabtu 29 Febuari 2020, dirinya sudah menggunakan dana pribadinya untuk membeli pot sebanyak 1373 pot untuk mempercantik sekolah SDN Layungsari 2 dengan total biaya Rp 5.000.000, maka orang tua siswa tinggal menggantinya, ” kalo sudah begini maka akan saya stop sumbangan tersebut, karna jujur saya tidak dan belum faham dengan Permen 75 tersebut ” , ujar Tini. (Red)

CopyAMP code

Reader Interactions

Trackbacks

  1. … [Trackback]

    […] There you will find 92954 more Information on that Topic: gemilangnews.com/2020/03/04/pungutan-meraja-rela-di-dunia-pendidikan/ […]

  2. … [Trackback]

    […] Find More here to that Topic: gemilangnews.com/2020/03/04/pungutan-meraja-rela-di-dunia-pendidikan/ […]

JELAJAHI

error: Content is protected !!