INKINDO Sumsel Menggelar Musprov Yang Ke-X

PALEMBANG-Gemilangnews.com

Ikatan Nasional Konsultan Indonesia (INKINDO) provinsi Sumatera Selatan hari ini melaksanakan Musyawarah Provinsi INKINDO Sumatera Selatan yang kali ini mengambil tema melalui Musyawarah Musprov Inkindo 2018 kita tingkatkan eksistensi dan profesionalisme anggota serta mendukung Asian Games 2018 yang hari ini kita gelar diBallroom Novotel, Senin (23/4/2018).

Musprov ini sendiri dihadiri oleh Kepala Dinas Pemuda Dan Olahraga Provinsi Sumatera Selatan Yusuf Wibowo, Ketua LPJK Sumsel Ir. H. Sastra Suganda, Ketua Dewan Pimpinan Daerah Provinsi Sumsel Ir. H. Lasidi Pribadi, para calon ketua, dan undangan lainnya.

Dijelaskan oleh H. Iskandar Zulkarnain,S.T,M.Si dihadiri 135 peserta yang mengikuti Musprov INKINDO, “kami ucapkan terima kasih kepada semua peserta yang sudah hadir diMusprov ini serta diutamakan kepada semua panitia yang sudah susah payah mensukseskan acara ini baik yang secara material atau moril dan kami mohon maaf jika didalan penyambutan kami ada yang kurang,”ungkapnya

Menurut H. Iskandar, oleh selain kita melaksanakan Musyawarah Provinsi INKINDO Sumsel yang ke X kalau dihitung umur sudah 40 tahun, “juga melaksanakan pemilihan dan pemungutan suara untuk menjadi calon formatur periode 2018-2022 yang calonnya sendiri ada empat yakni H. Ismed,S.T,MT, Ir. H. Lasidi Pribadi, Ir. Darmansyah Ishak, H. Iskandar Zulkarnain,S.T,M.Si. perwakilan dari Dewan Pimpinan Nasional INKINDO pusat Ir. H. Murlan Tamba,”tambahnya

“Bahwa untuk 30 peserta atau perusahaan yang sudah punya KTA, untuk jumlah perusahaan SKA dan SBU 122 konsultan sering sekali mengalami masalah defisit anggaran setiap akhir tahun getar-getir apakah dibayar atau tidak yang hanya didapat uang mukanya saja yang diberikan.”Pungkasnya.

Reporter: Nop

CopyAMP code

Reader Interactions

Trackbacks

  1. … [Trackback]

    […] Information to that Topic: gemilangnews.com/2018/04/23/inkindo-sumsel-menggelar-musprov-yang-ke-x/ […]

  2. … [Trackback]

    […] Information on that Topic: gemilangnews.com/2018/04/23/inkindo-sumsel-menggelar-musprov-yang-ke-x/ […]

  3. … [Trackback]

    […] Here you will find 91519 more Information to that Topic: gemilangnews.com/2018/04/23/inkindo-sumsel-menggelar-musprov-yang-ke-x/ […]

JELAJAHI

error: Content is protected !!